.::. Manuskrip Aripin .::.

blog berisikan catatan kecil. yang sering dipelajari/digunakan sehari-hari. blog ini juga berisikan tentang tutorial. baik itu yang berhubungan dengan komputer, pembelajaran, pendidikan,dll.

Selamat Datang

Selamat datang di my Personal WebBlog .
Artiket-artikel yang ada di dalam blog ini berisi tutorial pribadi, boleh di Copy Paste, dengan catatan tetap melampirkan sumbernya.

Terimakasih Atas Kunjungannya.

.::.Hari ini adalah Masa Depan-Mu.::.Bukan Tentang Siapa Yang Terbaik, Tetapi Siapa yang Bisa Berbuat Baik .::.

TCP/IP adalah kepanjangan dari Transmission Control Protocol / Internet Protocol.
adalah suatu gerbang yang bisa menghubungkan antara satu jaringan dengan jaringan lainnya.
Internet Protocol (IP) dapat dibedakan menjadi 2, Yaitu IP Static dan IP Dinamis
IP Static adalah IP yang kita atur sendiri, sedangkan IP Dinamis adalah IP yang sudah otomatis diberikan oleh sistem.


Contoh Penggunaan IP
Jika kita berlangganan internet, biasanya kita sudah diberikan alamat IP oleh Penyedia Layanan Internet, berarti itu disebut dengan IP Dinamis,
Jika Kita ingin menyambungkan dua buah komputer atau lebih dengan menggunakan kebel UTP. supaya komputer tersebut bisa saling tersambung, maka kita harus mengatur IP address nya menjadi IP Statis
Contoh Penulisan IP Address
192.168.1.1

untuk lebih jelas tentang pemberian alamat TCP/IP, dibawah ini saya akan tampilkan kelas-kelas IP berdasarkan fungsi/jumlah penggunaannya
Kelas A 0.xxx.xxx.xxx sampai 127.xxx.xxx.xxx
Digunakan untuk jaringan yang sangat besar

Kelas B 128.0.xxx.xxx sampai 191.125.xxx.xxx
Digunakan untuk jaringan yang ukurannya medium

Kelas C 192.0.0.xxx sampai 223.255.255.xxx
Digunakan untuk jaringan yang ukurannya kecil

Kelas D 224.0.0.0 sampai 239.255.255.255
Digunakan untuk IP multicasting
Kelas E 240.0.0.0 sampai 254.255.255.255
Dicadangkan untuk penggunaan eksperimen

Sampai disini dulu ya tutorialnya. lain kali disambung lagi

0 comments:

Contact Me :

Mapir juga ke web lainnya

Web Sekolah
Ekawijaya
MTS Darul Falah
http://smkyapsa.blogspot.com/
SMK Galileo
SMK Ash Shoheh
SMK Ksatria Bangsa
http://smknetworking.blogspot.com/

Web Bisnis
http://mc-support.co.cc
http://rahman-online.blogspot.com/